Nomor : 17.4.4/UH32.20.2.2/PP/2018 Malang, 17 April 2018
Hal : Kesediaan membawa laptop
Kepada
Yth. Bapak/Ibu Wali Siswa Kelas 7 dan 8
SMP Laboratorium UM
Di Tempat
Sehubungan dengan pelaksanakan Penilaian Akhir Tahun Kelas 7 dan 8 Tahun Pelajaran 2017/2018 berbasis komputer yang akan berlangsung mulai tanggal 14 – 24 Mei 2018, maka Bapak/Ibu Wali Siswa kelas 7 dan 8 wajib menyiapkan laptop yang akan digunakan siswa untuk kegiatan tersebut.
Terkait dengan hal tersebut akan dilakukan pendataan laptop siswa pada hari Jumat 27 April 2018.
Demikian pemberitahuan kami, atas perhatian Bapak/Ibu Wali Siswa disampaikan terima kasih.
Mengetahui, Malang, 17 April 2018
Kepala Sekolah Ketua Panitia,
Dra. Yayuk Prihatnawati, M.Pd Ridhawati Endah,S, S.Pd